Selasa, 19 April 2011

Macam-Macam Pendingin Kepala Silinder

kepala silinder harus didinginkan,karena kepala silinder langsung bersinggungan dengan pembakaran motor
1.pendinginan udara


-sirip-sirip pendingin akan memperluas bidang permukaan
-suara keras akibat getaran sirip biasanya terdapat di sepeda motor ada juga pada mobil

2.pendinginan air

-melalui saluran-saluran,air dapat bersikulasi dari blok silinder motor ke saluran pendingin pada kepala silinder,kemudian ke radiator
-dapat meredam suara motor
-pendinginan merata

Tidak ada komentar:

Posting Komentar